1. FOTO ESAY
Seorang wanita paruh baya sedang memetik pucuk teh di kebun teh Kabawetan yang terletak di kabupaten Kepahiang, provinsi Bengkulu.wanita ini adalah salah satu contoh kartini di masa modern demi untuk memenuhi kebutuhan pendidikan anaknya dia ikut andil dalam mencari nafkah untuk keluarganya.
2. FOTO SERI
PENGEPUL
BIJI KOPI
1. Pak Jeri adalah pengusaha kecil Biji Kopi
di desa Taba air pauh, kecamatan Tebat karai, Kabupaten Kepahiang, Provinsi
Bengkulu.
2. di pagi hari Pak
jeri dan satu karyawannya serta satu petani kopi tengah bernegosiasi untuk
penggilingan kopi petani tersebut.
3. pak jeri dan
karyawannya pergi menggunakan mobil pick up untuk menjemput kopi petani yang
akan di giling menjadi biji kopi yang sudah di kupas dari kulitnya.
4. karyawan pak jeri
sedang memikul kopi untuk di angkut ke mobil
5. pak Jeri sedang
menulis nama pemilik kopi
6. Berangkat menuju
tempat penggilingan kopi
7. Tiba di tempat
penggilingan
8. Menghidupkan mesin
penggilingan kopi
9. Proses penggilingan
kopi.
10. Kopi selesai di
giling di bawa ke gudang.
11. Pak jeri menimbang
berat kopi.
12. proses negosiasi
harga kopi antara petani kopi dan Pak Jeri.
13. Pembayaran
pembelian kopi kepada petani.
semoga bermanfaat untuk pembaca semua.
No comments:
Post a Comment